Lurah Panyula Ajak Emak -Emak Bersihkan Lingkungan Supaya Terhindar Dari Penyakit DBD

- Editor

Sabtu, 29 Oktober 2022 - 11:45 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

PANYULA,LinusTerkini.com-Banyaknya sampah berserakan di bahu jalan ,, Lurah Panyula Arismunandar Haidar, mengajak emak emak adakan Kerja bakti di empat lingkungan di kelurahan Panyula, Kecamatan Tanete Riattang timur kabupaten Bone. , Jumat , (28/10/2022)

Kami melaksanakan kerja bakti bersama masyarakat karena banyaknya sampah berserakan di pinggir jalan dan sekitarnya.

Baca Juga:  Survei SRS: Warga Nahdliyin di Jatim Cenderung pilih Prabowo ketimbang Ganjar dan Anies

Hal ini dikarenakan masyarakat yang melewati Pasar Panyula seringkali membawa sampah. Jika sudah merasa aman ia membuangnya ke pinggir jalan . Ucap Aris Munandahar

“Oleh karena itu, kebersihan lingkungan harus dijaga dengan membudayakan gotong royong. Semoga lingkungan Panyula dan sekitarnya selalu terjaga kebersihannya dan bebas dari DBD dan penyakit lainnya.

Baca Juga:  Komitmen Pembangunan Toraja, Gubernur Andi Sudirman : Rampomo Pe’meloi Toraya

Di tempat yang sama Anti Jamil kepala lingkungan Panyula,” menambahkan ” , kepada ibu-ibu yang hadir mari kita jaga semangat gotong royong . Semoga kegiatan jum’at ini rutin terlaksana dan juga bisa menjadi panutan bagi kita semuanya . katanya

 

Laporan: A. Hedar

Berita Terkait

Satlantas Polres Bone Gelar Donor Darah Peringati HUT Lantas Ke-70
Ngabuburit, Kabag Ops Brimob Polda Sulsel Gowes Keliling Makassar
Donor Darah, Cara Brimob Polda Sulsel Semarakkan HUT Ke-79
Satlantas Polres Bone Gelar Donor Darah Peringati HUT Lalulintas Bhayangkara ke-69
Pasangan Calon Bupati Bone A.Asman Sulaiman dan Wakil Bupati Bone A.Akmal Pasluddin melakukan Pemeriksaan Kesehatan hari ini di Rs Wahidin Sudirohusodo Makassar
20 Personel Brimob Bone Sumbang Darah Dalam Kegiatan Donor Darah Di Hotel Novena
Demi Membantu Masyarakat, Personel Satlantas Polres Bone Ikut Donor Darah
Jelang Hari Bhayangkara ke 78, Danyon Brimob Bone Dan Anggota Donor Darah Di Polres Bone
Berita ini 0 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 10 September 2025 - 14:44 WITA

Satlantas Polres Bone Gelar Donor Darah Peringati HUT Lantas Ke-70

Kamis, 6 Maret 2025 - 20:24 WITA

Ngabuburit, Kabag Ops Brimob Polda Sulsel Gowes Keliling Makassar

Rabu, 6 November 2024 - 15:25 WITA

Donor Darah, Cara Brimob Polda Sulsel Semarakkan HUT Ke-79

Kamis, 5 September 2024 - 07:33 WITA

Satlantas Polres Bone Gelar Donor Darah Peringati HUT Lalulintas Bhayangkara ke-69

Sabtu, 31 Agustus 2024 - 11:09 WITA

Pasangan Calon Bupati Bone A.Asman Sulaiman dan Wakil Bupati Bone A.Akmal Pasluddin melakukan Pemeriksaan Kesehatan hari ini di Rs Wahidin Sudirohusodo Makassar

Berita Terbaru

Ragam

Polres Bone Siaga Hadapi Puncak Musim Hujan 2025/2026

Rabu, 5 Nov 2025 - 08:04 WITA